Meja Belajar Kayu Jati Almi Modern
Kayu jati merupakan kayu yang sering di kenal sebagai salah satu kayu yang berkualitas serta bernilai tinggi. Kayu jati secara tradisi dikenal sebagai kayu yang cukup kuat yang biasadigunakan furniture karena bahannya yang berkualitas dan kuat.
Meja belajar yang terbuat dari kayu jati ini memiliki kekuatan yang tidak usah di ragunak lagi, meja belajar ini memiliki meja berbentuk persegi panjang dengan dinding yang memiliki tiga laci yang sejajar, dapat digunakan untuk menyimban barang-barang atau buku yang memiliki berat standar. Lalu pada bagian bawah meja terdapapat dua laci yang sejajar, di bawahnya lagi erdapat dua laci tingkat tanpa pintu yang dapat digunakan untuk meletakkan buku dengan volumi tinggi.
Finishing yang bagus menjadikan meja belajar nampak indah dan nyaman.